Walikota Makassar Resmi Melantik Eselon III , Berikut Daftarnya

Yuk bagikan berita ini !

Sulselmengabari, Makassar – Pejabat Eselon 3 resmi dilantik oleh Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto, Jumat (14/14/2018) di Kawasan Center Point Of Indonesia (CPI) Metro Tanjung Makassar.

Terkait pelantikan Eselon 3, Walikota Makassar melantik bagian sekertaris dan kepala Bidang Pemerintahan Kota Makassar.

Adapun Sekertaris Dan Kabag yang dilantik antara lain :

Sekertaris

1. Aminuddin Sekertaris Bappeda

2. H. Jabbar Sekertaris Bapenda

3. Nur tamarulzaman Sekertaris Badan Pengembangan dan Penelitian Daerah

4. Hasanuddin Sekertaris Dinas Pemadam Kebakaran

5. M. Iqbal Sekertaris Dinas Perhubungan

6. I nyoman arya Sekertaris Dinas Tenaga Kerja

7. Makkawati Sekertaris Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

8. Sukri Hasanuddin Sekertaris Dinas Kearsipan

9. Abd Rasyid Sekertaris Dinas Ketahanan Pangan

10. Ichwan Jakub Sekertaris Dinas Komunikasi dan Informatika

11. Nirman Niswan Mungkasa Sekertaris Dinas Penataan Ruang dan Permukiman

12. Syahruddin Sekertaris Dinas Perdagangan

13. Firman Hamid Pagarra Sekertaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

14. Haidil Adha Sekertaris Satpol PP

15. Iskandar Lewa Sekertaris Dinas Sosial

16. Harun Rani Sekertaris Dinas Koperasi dan UMKM

18. Andi Asma Sekertaris Inspektorat

Kepala Bagian

1. Aminuddin, Kabid Pajak I Bapenda

2. Hariman Kabid, Kordinasi dan Perencanaan Bapenda

3. Ambar Sallatu, Kabid Pajak Daerah II Bapenda

4. Andi Iwan Djemma, Kabid Pendaftaran dan Pendataan Bapenda

5. M. Dahlan, Kabid Perbendaharaan BPKA

6. Iswady, Kabid Anggaran BPKA

7. Fuad Arfandi, Kabid Aset BPKA

8. Hamim, Kabid Akuntansi BPKA

9. Andi Reza Nugraha, Kabid Penanaman Modal DPM-PTSP

10. Sybli Muhammad, Kabid Pelayanan Belakang Pelayanan Non Teknis DPM-PTSP

11. B. Linda Dayani, Kabid Pelayanan Belakang Pelayanan Teknis

12. Ruslan, Kabid Manajemen Guru dan Kependidikan

13. Noorhaq Alamsyah, Kabid Sarana Prasarana Pendidikan Disdik

14. H. Munir, Kabid Pengembangan Pendidikan Dasar Disdik.

Dalam pelantikan tersebut walikota Makassar berharap para pejabat yang dilantik bisa menjalankan tugas dengan baik

” Saya berharap para pejabat yang dilantik bisa menjalankan tugas dengan sebaik baiknya,” jelas Danny

Reporter : Zulaemana